Skip to main content

LEPAS SAMBUT KEPALA SEKOLAH LAMA DENGAN KEPALA SEKOLAH BARU UPTD SMPN 24 BARRU

 

Hari ini terlihat suasana sedih dan  haru menyelimuti keluarga besar UPTD SMPN 24 Barru, yang mana pada hari ini adalah Sabtu, 28 Januari 2023, telah diadakan acara perpisahan  Kepala Sekolah yang lama yaitu Ibu Dra.Hj.Hatimah, karena alih tugas menjadi Kepala Sekolah UPTD SMPN 23 Barru. Dan digantikan  dengan  Ibu Resyani Guru IPA UPTD SMPN 22 Barru. Acara lepas sambut ini berlangsung cukup khidmat, dimulai pukul 10.10 -12.00 WITA, yang bertempat di Lapangan UPTD SMPN 24 Barru.

Turut hadir Para Guru UPTD SMPN 24 Barru berpindah tugas diantaranya Heriadi,S.Pd,Yang pindah  tugas Ke  UPTD SMPN 23 Barru ,Fatmawati ke UPTD SMPN 6 Barru ,, Nasarruddin S.Pd ke UPTD SMPN 18 Barru ,Kepala Sekolah Lama   ibu Dra. Hj.Hatimah, Dan Kepala Sekolah Yang Baru , Ibu Resyani ,S.Pd Dan Bapak Pengawas SMPN Kabupaten Barru Abdul Zakaria, M.Pd,Kepala Desa Nepo Muhammad Toaha,S.Pd,Pengawas SD Mallusetasi,Para Kepala Sekola UPTD SD,Ketua Komite Sekolah UPTD SMPN 24 Barru, OrangTua Wali Siswa dan banyak yang lainnya yang mohon maaf tidak disebutkan satu-persatu namun tidak mengurangi ta’dzim penulis  BLOG TRENDING TOPIC  menyambut dengan suka cita.Guru UPTD SMPN 24 Barru yang pindah dan tidak sempat hadir ,hanya Ibu Munira,S.S Karena sakit Acara dimulai dengan Doa Bp Drs Muhammad,,Persembahan  Kelompok Paduan suara Siswa UPTD SMPN 24 Barru Laporan Ketua Panitia Bp Drs Ihwan Haming ,M.Pd,Kata Sambutan dari Kepala Desa Nepo Bp Muhammad Toaha,S.Pd,Kata Sambutan Bp Pengawas Kabupaten Baru Bp Abdul Zakaria,S.Pd.M.Pd , Penyerahan  Sertifikat penghargaan kepada orang tua siswa yang berprestasi Tingkat Nasional atas nama Nur Aliah Rahmah dalam cabang bulu tangkis,Pergelaran Tari Kreasi Ozon,Kata Sambutan dari Kepala Sekolah  Lama ,Kata Sambutan dari Guru yang pindah Bp Nasaruddin,Kata Sambutan dari Kepala Sekolah yang baru,Pelepasan Guru dan Kepala Sekolah Lama dan  Penerimaan Kepala Sekolah yang baru,Louncing Logo UPTD SMPN 24 Barru dan diakhiri Penanaman Pisang Secara Simbolis oleh BP Pengawas dan  Kepala Desa Nepo

Seperti yang sama-sama kita pahami, bahwa perputaran atau rotasi, mutasi adalah hal biasa dalam sebuah institusi pendidikan. Dengan tujuan agar adanya penyegaran dan pembinaan karir, terjadi profesionalisme dan rasa keadilan serta menjamin kualitas dan obyektifitas sekolah yang dipimpin, demikian halnya yang terjadi di sekolah UPTD SMPN 24 Barru yang tercinta.

Dalam kehidupan adanya pertemuan, pasti juga akan ada perpisahan. Dan perpisahan telah mengajarkan kita betapa berharganya seseorang, ketika sudah tidak bersama kita lagi

 Rotasi dan mutasi kepala sekolah  adalah hal yang biasa, harus siap tempur, sesuai dengan janji seorang PNS,  terima kasih kepada Ibu Dra.Hj.Hatimah atas kerjasama di UPTD SMPN 24 Barru selama ini,  guru dan karyawan disini harus ikhlas untuk melepaskan Ibu Dra  Hj.Hatimah  yang  pindah ke UPTD SMPN 23 Barru

Dan untuk ibu.Resyani,S.Pd saya ucapkan selamat bergabung di  Topporeng, dan saya berharap kedepan UPTD SMPN 24 Barru bisa lebih baik lagi

 

 
 
Dan akhirnya kami keluarga besar UPTD SMPN 24 Barru mengucapkan,  “Terima kasih atas bimbinganya  selama ini kepada kami, semoga menjadi amal sholeh di akhirat nanti, dan kami mengucapkan selamat bertugas ditempat yang baru, semoga Ibu Dra.Hj.Hatimah , diberikan kesehatan dan mampu menjalankan tugas  ditempat yang baru dengan baik.

Selamat kepada Ibu. Resyani,S.Pd, yang sudah menjadi bagian dari keluarga UPTD SMPN 24 Barru, Semoga dapat menjadikan UPTD SMPN 24 Barru ini  menjadi lebih berprestasi lagi, aamiin.. Ya. Robbal ‘alamiin.”
 



Popular posts from this blog

Bocoran Terbaru! Kapan TPG THR dan Gaji 13 Guru Sertifikasi Cair di 2025? Simak Prediksinya!

Ribuan guru bersiap menyambut kabar gembira. Pencairan Tunjangan Profesi Guru TPG plus THR dan gaji ke-13 2025 kemungkinan besar akan digulirkan menjelang akhir tahun. Kendati belum ada pernyataan resmi tanggal pasti dari pemerintah. Analisis terhadap pola pencairan tahun lalu membuat banyak pihak mulai memprediksi periode yang paling mungkin. Dari kumpulan bukti digital dan informasi regulasi terbaru. Ada salah satu estimasi yang terus mencuat.Artikel ini merangkum sekaligus menjawab kapan tepatnya para guru sertifikasi bisa berharap uang THR serta gaji tambahan mereka masuk rekening. Sebelum masuk ke poin detail.Berikut tiga aspek utama yang perlu diketahui: 1. Regulasi dan petunjuk teknis yang menjadi dasar. 2. Riwayat pencairan 2024 sebagai pola waktu ideal. 3. Estimasi 2025 dan imbauan untuk guru sertifikasi. Regulasi dan Petunjuk Teknis yang Menjadi Dasar Pada tahun 2025 hak pencairan tunjangan tambahan untuk guru sertifikasi termasuk THR dan gaji ke-13 ditegaskan mela...

Penggolongan Materi Secara Fisika: Padat, Cair, Gas | Fisika Kelas 7

Siapa sih di antara kamu yang nggak suka makan es krim? Rasanya yang manis dan lembut ini, pasti bikin banyak orang yang suka, ya. Apalagi kalo dimakannya pas siang hari yang terik. Beuuhh… segeerrr…!!! Kamu tau nggak, es krim ini termasuk ke dalam materi loh, dan materi itu terbagi menjadi tiga macam wujud. Wah, apa tuh materi? Nah, di artikel ini kita akan bahas pengertian materi serta macam-macam wujudnya. Yuk, langsung aja kita simak, ya! Apa itu Materi? Materi merupakan segala sesuatu (zat) yang menempati ruang dan memiliki massa. Maksudnya menempati ruang itu apa, sih? Artinya, materi ini memiliki volume. Sementara itu, maksud memiliki massa ini, artinya materi memiliki berat. Contohnya kayak es krim tadi, teman-teman. Es krim itu termasuk materi karena bisa kita masukkan ke dalam wadah (memiliki volume). Terus, kalo kita pegang es krimnya, pasti akan terasa beratnya. Yaaa… walaupun nggak berat-berat banget, sih. Hehehe… Sampai sini, kamu paham ya mengenai materi? Intinya, mat...

Bermain dengan 10 Pemain, Kemenangan Beruntun PSM Terhenti, Harus Puas Berbagi Poin dengan Persebaya

PSM Makasar harus puas berbagi poin dengan Persebaya Surabaya di laga tunda pekan keempat Super League 2025/2026. Laga yang berlangsung di Stadion Gelora BJ Habibie, Sabtu (6/12/2025) malam ini berakhir dengan skor sama kuat 1-1. Gol PSM Makassar lahir di menit kedelapan melalui backheel cantik dari Savio Roberto.