Skip to main content

Posts

Entri yang Diunggulkan

Supriansa Lewati Taufan Pawe, Update Terbaru 24 Nama Caleg Sulsel Peluang Lolos Senayan

Caleg Partai Golkar Supriansa Mannahawu menyalip suara kolegasanya sesama beringin Taufan Pawe Kamis (22/2/2024) siang. Saat ini suara Supriansa 39.604, melewati suara Taufan Pawe 38.837. Selisih keduanya kini seribu suara. Sementara itu Wakil Ketua Umum DPP Golkar AM Nurdin Halid sudah mengumpulkan 41.116 suara. Data terupdate 22 Feb 2024 10:00:00 Progress: 6262 dari 9258 TPS (67.64 persen). Tiga kader Golkar tersebut bersaing menuju Senayan mewakili beringin rindang. Data Real Count KPU sementara, Golkar berpeluang meraih dua kursi di Dapil Sulsel II. Itu artinya akan ada satu yang gagal ke Senayan antara Nurdin Halid, Suprinasa, dan Taufan Pawe. Berikut update nama-nama 24 caleg Sulsel berpeluang besar ke DPR RI Senayan. Dapil Sulsel I (8 kursi) (Makassar, Gowa, Takalar, Bantaeng, Jeneponto, Selayar): Update 22 Feb 2024 10:00:00 Progress: 5196 dari 9144 TPS (56.82 %) 1. Nasdem: 126.182 suara Fatmawati Rusdi: 46.606 2. Golkar: 117.992 Hamka Baco Kady 58.498 3. PKS: 109.835
Recent posts

HUT Barru ke-64, Anggota DPRD Gelar Paripurna

Ketua DPRD Barru Lukman T memimpin langsung Rapat Paripurna HUT Barru ke 64. Ketua DPRD didampingi oleh dua wakil ketua Kamil Ruddin dan Afk Majid. Rapat paripurna ini berlangsung di gedung MPP lantai 6 menara kantor Bupati Barru. Puncak HUT Barru ini juga dihadiri oleh para Anggota DPRD, Pj Gubernur Sulsel, Bupati Barru, Forkopimda dan sejumlah tamu undangan. Ketua DPRD Lukman T Mengawali Rapat Paripurna hari ini, marilah kita bersama-sama mengumpulkankan puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang tiada hentinya menyatakan Rahmat, Nikmat dan Karunianya, kepada kita sekalian sehingga di hari yang berbahagia ini kita dapat dipertemukan kembali dengan suasana penuh kebahagiaan di acara Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Barru, dalam rangka Peringatan Hari Jadi Kabupaten Barru ke - 64 Tahun 2024. Selanjutnya atas nama Pimpinan, dan segenap Anggota DPRD Kabupaten Barru, serta seluruh lapisan masyarakat Kabupaten Barru, di hari yang penuh berkah ini, izinkan kami menyampaikan ucapan, “Selamat

4 KPPS di Barru 'Tumbang', Kini Dilarikan ke RS Gegara Kelelahan

Empat orang penyelenggara Pemilu 2024 di Kabupaten Barru, Sulsel drop dan dilarikan ke rumah sakit. Komisioner KPU Barru Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat dan SDM, H Abdul Mannan menjelaskan bahwa di Kabupaten Barru ada beberapa penyelenggar yang jatuh sakit. "Diataranya, kemarin ada satu teman kami penyelenggara Panitia Pemungutan Suara (PPS) dan satu Sekretariat PPS sakit di Pujananting dan alhmdulillah saat ini sedang dirawat secara intensif," ujarnya kepada TribunBarru.com, Kamis (15/2/2023). "Sementara pada hari ini, ada lagi tambahan penyelenggara yang drop, dintaranya yaitu satu petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Desa Batupute, dan yang kedua yaitu (PPS) Kelurahan Mangkoso," kata Mannan. "Keduanya saat ini telah mendapat penanganan medis di Puskesmas Mangkoso, hingga benar-benar pulih," tambahnya. Pihaknya memaparkan bahwa pelayanan kesehatan juga lebih dari cukup yang diberikan oleh Pemerintah Kabu

Latest South Sulawesi Gubernatorial Survey: Nurdin Halid Outperforms Andi Sudirman, Adnan Below Danny Pomanto - IAS

  The election for the Governor of South Sulawesi (Sulsel) is planned to be held at the end of 2024. Even though it is still several months away, a number of names of potential candidates are starting to emerge on the surface to fight for seat 01 South Sulawesi. Most recently, the ARCHI survey institute has released the electability results of a number of candidates for Governor of South Sulawesi who are in the public spotlight. Names that emerged in the survey include Deputy General Chair of the Golkar Party Nurdin Halid, former Governor of South Sulawesi Andi Sudirman Sulaiman, Mayor of Makassar Danny Pomanto. Chairman of the South Sulawesi Gerindra Party DPD Andi Iwan Darmawan Aras, former Mayor of Makassar Ilham Arief Sirajuddin. Regent of Gowa Adnan Purichta Ichsan, Chair of the South Sulawesi Nasdem Party Rusdi Masse Mappasessu, and Regent of North Luwu Indah Putri Indriani. According to the CEO of Archi Research and Strategic, Mukhradis Hadi Kusuma, the survey was cond

The contents of Sri Mulyani and Megawati's conversation were revealed after the viral news that the Minister of Finance resigned

    The contents of the conversation between PDIP General Chair Megawati Soekarnoputri and the Minister of Finance (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati were revealed. This was stated by the Secretary General of the PDI Perjuangan or PDIP Hasto Kristiyanto. Hasto Kristiyanto said that the meeting between the General Chair of the PDIP DPP and Sri Mulyani was a routine thing that was often held. The politician from Yogyakarta said that during the meeting, Megawati and Sri Mulyani talked about nation and state. "Talking about the nation and state, talking about fiscal (state opinion) is an important thing," said Hasto Kristiyanto to the media crew during the Ganjar-Mahfud Grand Campaign event, at GBK, Jakarta, Saturday (3/2/2024). Hasto explained that the meeting took place because Megawati served as Chair of the Steering Committee of the National Innovation Research Agency

Puluhan Karyawan Kereta Api di Barru di PHK

Puluhan karyawan Kereta Api di Kabupaten Barru alami Pengakhiran Hubungan Kerja (PHK) secara tidak hormat oleh pihak vendor. Tidak terima mereka di  PHK , puluhan karyawan ini melakukan aksi unjuk rasa di Stasiun Garongkong, Kelurahan Mangempang, Kabupaten Barru, Sulsel, Kamis (1/2/2024), aksi ini dikawal oleh petugas kepolisian. Selain itu, para karyawan tersebut juga mengadukan nasibnya di Kantor Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Barru. Informasi yang diterima  PHK  ini terjadi diduga akibat adanya pergantian vendor dari FSI ke PT Angkasa pura. Salah satu karyawan yang terkena  PHK , Darman Jumat, 2 Februari mengklaim bahwa  PHK  ini tidak adil, karena putra daerah semua yang diberhentikan, yakni orang-orang lama hasil rekrutan vendor lama yaitu FSI. "Kita juga dipecat secara sepihak oleh pihak vendor baru yaitu PT Angkasa Pura," ujarnya. Darman yang bekerja sebagai sekuriti di Stasiun Mangkoso sekitar satu tahun lebih itu merasa pemberhentian ini dengan cara tida

LEPAS SAMBUT KEPALA SEKOLAH LAMA DENGAN KEPALA SEKOLAH BARU UPTD SMPN 24 BARRU

  Hari ini terlihat suasana sedih dan  haru menyelimuti keluarga besar UPTD SMPN 24 Barru, yang mana pada hari ini adalah Sabtu, 28 Januari 2023, telah diadakan acara perpisahan  Kepala Sekolah yang lama yaitu Ibu Dra.Hj.Hatimah, karena alih tugas menjadi Kepala Sekolah UPTD SMPN 23 Barru. Dan digantikan  dengan  Ibu Resyani Guru IPA UPTD SMPN 22 Barru. Acara lepas sambut ini berlangsung cukup khidmat, dimulai pukul 10.10 -12.00 WITA, yang bertempat di Lapangan UPTD SMPN 24 Barru. Turut hadir Para Guru UPTD SMPN 24 Barru berpindah tugas diantaranya Heriadi,S.Pd,Yang pindah  tugas Ke  UPTD SMPN 23 Barru ,Fatmawati ke UPTD SMPN 6 Barru ,, Nasarruddin S.Pd ke UPTD SMPN 18 Barru ,Kepala Sekolah Lama   ibu Dra. Hj.Hatimah, Dan Kepala Sekolah Yang Baru , Ibu Resyani ,S.Pd Dan Bapak Pengawas SMPN Kabupaten Barru Abdul Zakaria, M.Pd,Kepala Desa Nepo Muhammad Toaha,S.Pd,Pengawas SD Mallusetasi,Para Kepala Sekola UPTD SD,Ketua Komite Sekolah UPTD SMPN 24 Barru, OrangTua Wali Siswa dan banyak yan